PT. Sarana Material Indonesia merupakan perusahaan yang mendistribusikan bahan-bahan bangunan dengan wilayah ditribusi mencakup Kota dan Kabupaten Semarang serta Kota Salatiga. Merupakan distributor resmi Semen Grobogan sejak tahun 2022. Kantor pusat terletak di Kembangarum Kab. Demak dan gudang yang tersebar di area Jawa Tengah.