Brisik.id saat ini membuka lowongan kerja untuk posisi sebagai Freelance Content Writer.
Ringkasan
Pendidikan :
SMA / SMK, D1 - D3, S1 / D4
Gender :
Pria/Wanita
Besaran Gaji :
Kompetitif
Lokasi Kerja :
Bebas/Remote Work
Syarat Pekerjaan
Ketentuan Tulisan (Wajib)
Tulisan harus berupa ulasan mengenai tempat wisata dan kuliner menarik yang ada di daerah sekitar kamu.
Tulisan berjumlah minimal 500 kata dan belum pernah dipublikasikan di manapun.
Tulisan harus bersifat orisinil, tidak copy paste ataupun ditulis ulang dari artikel lain.
Untuk tulisan dengan topik wisata ataKetentuan Fotou travel, cantumkan detail akomodasi di dalam artikel. Misalnya: apa ada penginapan? Berapa tarifnya? Harga makanan? Cara mencapai lokasi? Apakah ada usaha lokal di area sekitar seperti pusat oleh-oleh atau pujasera?
Untuk tulisan dengan topik kuliner, cantumkan harga, lokasi dan menu lain yang disajikan.
Penggunaan foto atau video hasil karya sendiri akan diberikan honor yang berbeda.
Tulisan yang dikirimkan dalam format .doc atau .docx (Microsoft Word)